Category Archives: Renungan

Buku “Hidupku Menggenapi Firman-Mu” sudah dapat dipesan. 29 Januari 2021

Shalom & Salam Sejahtera Sahabat Pembaca Hopefulfaith.com….. Telah terbit buku “Hidupku Menggenapi Firman-Mu” yang merupakan rangkuman dari seluruh tulisan / artikel dalam website ini. Dicetak dalam kertas dan sampul yang baik dengan tebal 256 halaman dan ditambahkan beberapa Ilustrasi gambar

Renungan Apakah Tuhan Kecewa ? ( Will He disappointed ? ) 1 Febauri 2020

TUHAN berfirman kepada Musa: “Berapa lama lagi bangsa ini menista  Aku, dan berapa lama lagi mereka tidak mau percaya kepada-Ku,  sekalipun sudah ada segala tanda mujizat  yang Kulakukan di tengah-tengah mereka!” Bilangan 14:11. Allah adalah sosok pribadi dan tentunya ada

Renungan Tidak ada Alasan (No Reason & No Excuse) 5 Juni 2019

“Sesuai dengan kasih karunia Allah, yang dianugerahkan kepadaku, aku sebagai seorang ahli bangunan yang cakap telah meletakkan dasar,  dan orang lain membangun terus di atasnya. Tetapi tiap-tiap orang harus memperhatikan, bagaimana ia harus membangun di atasnya.” 1 Korintus 3 :10

Renungan 11 September 2018 – Hati yang Baru ( New Heart )

“Kamu akan Kuberikan hati yang baru , dan roh yang baru di dalam batinmu dan Aku akan menjauhkan dari tubuhmu hati yang keras dan Kuberikan kepadamu hati yang taat.”. Yehezkiel 36:26 didalam ayat diatas ada 2 kata kerja yaitu Kuberikan dan

Iman yang berakibat besar – 24 Juni 2018

“Sesungguhnya sekiranya kamu mempunyai iman sebesar biji sesawi  saja kamu dapat berkata kepada gunung ini: Pindah dari tempat ini ke sana, –maka gunung ini akan pindah,  dan takkan ada yang mustahil  bagimu”. Matius 17:20  Suatu hari seorang pendeta memberikan sekantong

Renungan Jalan Menuju Kesuksesan – 8 April 2018

Kisah Yusuf selalu menjadi topik yang sering dibahas di gereja karena keberhasilannya dari Zero  to Hero, banyak hal yang positif sering dibahas ketika masuk dalam pengajaran motivasi atau terkadang ada yang menggunakan kisah Yusuf untuk teologia kemakmuran. Terlepas dari semua

Renungan Tidak Taat – 20 Maret 2018

“Itulah sebabnya Aku murka kepada angkatan itu, dan berkata: Selalu mereka sesat hati, dan mereka tidak mengenal jalan-Ku, sehingga Aku bersumpah dalam murka-Ku: Mereka takkan masuk ketempat perhentian-Ku.“  Ibrani 3 :10-11. Allah murka…rasanya  mengerikan membaca ayat diatas. Mungkin kemarahan ini

Renungan Sahabat Sejati – 11 Maret 2018

“Kamu adalah sahabat-Ku, jikalau kamu berbuat apa yang Kuperintahkan kepadamu. Aku menyebut kamu sahabat, karena Aku telah memberitahukan kepada kamu segala sesuatu yang telah Kudengar dari Bapa-Ku”. Yoh. 15:14-15b Kebetulan saya diminta untuk membawakan sharing firman dengan tema Sahabat Sejati

Renungan Akhir Tahun 2017 – 31 Desember 2017

“…dan ajarlah mereka melakukan segala sesuatu yang telah Kuperintahkan kepadamu. Dan ketahuilah, Aku menyertai kamu senantiasa sampai kepada akhir zaman.” Matius 28:20 Tanpa terasa dalam hitungan hari setelah perayaan Natal kita semua segera memasuki tahun 2018 dan tidak terasa juga

Pesan Penulis Renungan NATAL 25 DESEMBER 2017 – APA ARTI NATAL ?

“Jadi apabila Anak itu memerdekakan kamu, kamupun benar-benar merdeka.” Yohanes 8:36 Apa arti natal bagi kita semua ? Pesta-pesta, bagi-bagi hadiah, Tradisi, Ceremorial dan tentu banyak lagi motivasinya. Apakah kelahiran Yesus benar-benar dibulan Desember kah ? Banyak pandangan-pandangan theologia maupun

Renungan 8 Desember 2017 – Firman yang Hidup dalam Perbuatan

“Tetapi hendaklah kamu menjadi pelaku firman dan bukan hanya pendengar saja; sebab jika tidak demikian kamu menipu diri sendiri”. Yakobus 1 : 22. Judul diatas merupakan tema Natal tanggal 8 Desember 2017 yang baru lalu di kantor dimana saya bekerja

Renungan 1 November 2017 GIVE THANKS – GOD MERCY

“Mengucap syukurlah dalam segala hal,  sebab itulah yang dikehendaki Allah di dalam Kristus Yesus bagi kamu”. 1 Tes. 5:18 Sudah berapa sering kita mendengarkan kalimat mengucap syukur dan pembicara mengajarkan kepada para jemaaat untuk selalu mengucap syukur baik senang atau

Renungan 29 September 2017 – Value atau Nilai Firman Tuhan

“Berbahagialah orang yang tidak berjalan menurut nasihat orang fasik… tetapi yang kesukaannya ialah Taurat TUHAN, dan yang merenungkan Taurat itu siang dan malam. Ia seperti pohon, yang ditanam di tepi aliran air, yang menghasilkan buahnya pada musimnya, dan yang tidak

Renungan 12 Agustus 2017 ABA – Ayo Baca Alkitab ( Tamat )

4. 3 Golden Rules “Segala tulisan yang diilhamkan  Allah  memang bermanfaat untuk mengajar,  untuk menyatakan kesalahan, untuk memperbaiki kelakuan dan untuk mendidik orang dalam kebenaran”. 2 Timotius 3 : 16 ayat diatas memberitahu kepada kita bahwa firman Tuhan itu luar

Renungan 6 Agustus 2017 ABA – Ayo Baca Alkitab

“Bangunlah, hai kamu yang tidur  dan bangkitlah dari antara orang mati  dan Kristus akan bercahaya atas kamu. Karena itu, perhatikanlah dengan saksama, bagaimana kamu hidup, janganlah seperti orang bebal, tetapi seperti orang arif, dan pergunakanlah waktu  yang ada, karena hari-hari

Renungan 1 Juni 2017 Tujuan Hidup (God Plan) – Tamat

Life has to be fruitful, or else it will just be useless. C.    CARA PANDANG Nikodemus menjawab, katanya: “Bagaimanakah mungkin hal itu terjadi ?”. Yohanes 3 : 9 Masih ingat percakapan Nikodemus dengan Tuhan Yesus (Yohanes 3 :1-21) tentang dilahirkan

Renungan 28 Mei 2017 Tujuan Hidup (God Plan)

Life has to be fruitful, or else it will just be useless. “Tetapi jika aku harus hidup di dunia ini, itu berarti bagiku bekerja memberi buah”. Filipi 1 : 22 Ayat ini sangat straight to the point bahwa tujuan hidup

Renungan 20 May 2017 Periksalah Iman Anda (Check Up your Faith) Tamat

Lanjutan bagian ke dua Check up your Faith… Pelayanan Sebagai Kehormatan & Beban – Rom. 14 : 17-18 “Sebab Kerajaan Allah bukanlah soal makanan dan minuman, tetapi soal kebenaran, damai sejahtera dan sukacita oleh Roh Kudus.  Karena barangsiapa melayani Kristus